Menteri PUPR Lantik 55 Pejabat Administrator DJBK
Direktur Jenderal Bina Konstruksi Trisasongko Widianto melaksanakan Serah Terima Jabatan (Sertijab) kepada 55 pejabat administrator (eselon III) yang di lantik oleh Menteri Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) Basuki Hadimuljono bersamaan…