Tag 2021
Buku Konstruksi Indonesia Tahun 2021 – Buku 1
Buku Konstruksi Indonesia Tahun 2021 – Buku 2
Buku Konstruksi Indonesia Tahun 2021 – Buku 3
Melawan Dampak Perubahan Iklim Dengan Penerapan Teknologi Building Information Modelling/ BIM
Perubahan iklim kian terasa hingga mempengaruhi alam dan kehidupan manusia seperti menurunnya kualitas dan kuantitas air, semakin sempitnya lahan hutan, lahan pertanian, pemanasan global, dan perubahan lainnya (ditjenppi.menlhk.go.id). Melihat kenyataan tersebut, tentunya kita…
Pemantauan Dan Evaluasi Kinerja Pengelolaan Rantai Pasok Material Dan Peralatan Konstruksi Pada Badan Usaha Jasa Konstruksi
Pemerintah melalui Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat berupaya untuk meningkatkan kualitas jasa konstruksi di Indonesia, salah satunya dengan membangun sistem material, peralatan dan teknologi konstruksi. Hal tersebut sejalan dengan amanat Undang-Undang Nomor…
Mengenal Lebih Dekat Bobot Manfaat Perusahaan (BMP)
Bobot Manfaat Perusahaan (BMP) merupakan nilai penghargaan yang diberikan kepada Perusahaan Industri yang berinvestasi dan berproduksi di Indonesia. Dalam Peraturan Menteri Perindustrian Nomor 16 Tahun 2011 tentang Ketentuan dan Tata Cara Penghitungan Tingkat…
Pengawasan Proses Pengangkatan Main Truss Launcher Gantry untuk Menjamin Keselamatan Konstruksi
Teknologi konstruksi layang memiliki peran yang strategis pada Pembangunan Infrastruktur di Indonesia. Meski demikian, masih terdapat kecelakaan konstruksi layang yang terjadi di Indonesia. Penyebabnya disinyalir karena kurangnya pengalaman serta pengetahuan terhadap bidang konstruksi…
Kemenkes Apresiasi Kementerian PUPR Bantu Berikan Alat Kesehatan Covid 19 Ke Rumah Sakit Darurat
Kementerian Kesehatan memberikan penghargaan kepada Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat yang turut berkontribusi dalam dukungan penanganan kedaruratan COVID-19 dalam bentuk hibah alat Kesehatan. Penghargaan ini diterima secara langsung oleh Sekretaris Direktorat Jenderal…
Tingkatkan Penggunaan Material Dalam Negeri, Kementerian PUPR terbitkan Peraturan Menteri PUPR tentang Penggunaan Aspal Buton
Indonesia, salah satu negara di Khatulistiwa memiliki beragam kekayaan alam dan budaya. Salah satu kekayaan alam Indonesia adalah aspal Pulau Buton Provinsi Sulawesi Tenggara, yang terkenal dengan sebutan Asbuton. Jumlah produksi Asbuton diperkirakan…